Liburan Pintar

Liburan Hemat dan Menyenangkan

  • Tentang ‘Liburanpintar’
  • Instagram
  • Kontak
  • Tentang ‘Liburanpintar’
  • Instagram
  • Kontak

Inspirasi Liburan

  • Afrika (2)
    • Maroko (1)
    • Tanzania (1)
  • Amerika&Karibia (3)
    • Bonaire (1)
    • Curacao (1)
    • Kanada (1)
    • USA (1)
  • Asia (10)
    • Hongkong (1)
    • Indonesia (7)
    • Malaysia (1)
    • Singapore (1)
    • Thailand (1)
  • Australia&Oceania (1)
    • Australia (1)
  • Eropa (12)
    • Austria (2)
    • Ceko Republik (1)
    • Hongaria (1)
    • Islandia (1)
    • Italia (2)
    • Jerman (2)
    • Kroatia (1)
    • Malta (1)
    • Perancis (1)
    • Romania (1)
    • slovakia (1)
    • Spanyol (3)
    • Yunani (1)
  • Tips (7)
    • Game of Throne (6)

Links

  • Flashpacking Info

Photo Gallery

Bali
Bali
Gili Trawangan
Gili Trawangan
Anak Krakatau
Anak Krakatau
Kura kura
Kura kura
Asia, Thailand

Akhir Pekan di Pulau Phuket Thailand, Diving, Belanja dan Menikmati Pantai yang Indah

Pulau Phuket, terletak di sebelah selatan Thailand. Salah satu pulau terbesar yang merupakan penghubung dengan pulau-pulau di sekitarnya. Antara Phuket dan Peninsula dihubungkan oleh Jembatan, ada juga ferry yang terhubung…

read more
April 13, 2018
Asia, Indonesia, Singapore

4 Hari 3 Malam, Menginap & Menikmati Batam sambil ke Singapore, 3 Juta termasuk Transport & Hotel

Teman liburan pintar pasti pernah berpikir gimana caranya liburan hemat ke Singapur. Salah satu caranya bisa diakali dengan menginap di Batam dan melakukan 1 hari khusus berkunjung ke Singapore dari…

read more
March 7, 2018
Eropa, Game of Throne, Kroatia

2 Hari 2 Malam di Dubrovnik, Kota Tua yang Menawan, Game of Throne Trip Ke- Empat

Dubrovnik, kota cantik di Kraotia ini terletak di pinggir Laut Adriatik, menghadap ke Italy, adalah salah satu kota tua yang sangat indah. Liburanpintar akan menulis tentang liburan ini dengan 2…

read more
June 8, 2018
Eropa, Game of Throne, Malta

1 Minggu di Malta, Gozo dan Comino, 3 Pulau Cantik, Game of Throne Trip Ke-Lima

Malta adalah negara kepulauan yang ada di laut Mediteranean dengan menggunakan Euro sebagai mata uang dan bahasa nasional adalah bahasa Inggris. Ibu kota Malta ada di pulau Malta, namanya Valletta.…

read more
June 16, 2018
Eropa, Italia

6 Hari 5 Malam di Sisilia Barat, Diving dan Hiking serta Perjalanan menikmati lezatnya Makanan Italia

Sisilia adalah pulau di sebelah selatan negara Italia. Pulau ini sangat cantik sekali, berada di laut Mediteranean dengan gunung Volkano tertinggi di Eropa, Gunung Etna. Di Sisilia, di musim dingin(winter),…

read more
April 6, 2018
Asia, Malaysia

4 Hari 4 Malam di Kuala Lumpur, Perpaduan Budaya, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket & Hotel

Kuala Lumpur adalah salah satu kota favourite dari Liburan Pintar di Asia. Berikut adalah beberapa tip untuk melakukan jalan-jalan hemat dan menyenangkan di Kuala Lumpur. Untuk liburan tanggal 27 April hingga…

read more
March 11, 2018
Amerika&Karibia, Bonaire, Curacao

1 Minggu di Karibia, Pulau Bonaire dan Curacao, Diving dan Relaksasi Sepanjang Waktu

  Pulau-pulau cantik ini ada di Karibia. Ada 2 pulau yang dikunjungi kali ini, Bonaire dan Curacao, bisa dikunjungi dengan menggunakan ferry atau naik pesawat kecil. Di kedua pulau ini,…

read more
June 22, 2018
Australia, Australia&Oceania

Akhir pekan di Sydney, Sun, Beach, dan menyenangkan :) 2,5 Juta termasuk Tiket dari Melbourne dan Akomodasi

Berpikir tentang Sydney selalu tentang langit biru, pantai dan BBQ di depan laut dan itu sangat menyenangkan! Jujur waktu pertama kali saya mengatakan WOW untuk langit biru ketika saya tinggal di Australia. BBQ…

read more
May 20, 2018
Austria, Eropa, Italia, Jerman

10 Hari di Eropa – Jerman, Austria & Italia, Salju Abadi di Alpen, Kastil Heidelberg, Romeo & Juliet

Jalan-jalan di Eropa di bulan Summer sangatlah menyenangkan. Matahari biasanya sudah terbit jam 4 pagi dan baru tenggelam setelah jam 10 malam. Kalau kamu berpikir berapa lama baiknya jalan-jalan di…

read more
March 3, 2018
Eropa, Game of Throne, Spanyol

3 Hari 3 Malam di Barcelona, Game of Throne Trip Ke-dua, 4 Juta termasuk Tiket & Akomodasi

Barcelona, kota cantik di Spanyol adalah salah satu kota favourite dari Liburanpintar di Eropa. Berikut adalah beberapa tip untuk melakukan liburan hemat dan menyenangkan di Barcelona. Itinerary untuk jalan-jalan di…

read more
May 25, 2018
Ceko Republik, Eropa, Game of Throne, Islandia, Jerman

2 Minggu Summer di Eropa – Berlin, Praha & Islandia, Game of Throne Trip Pertama

Di bulan Summer, Matahari hampir tidak tenggelam di Islandia. Di pulau yang unik ini, teman liburan pintar bisa melihat Gunung berapi sekaligus salju abadi yang sangat indah. Perjalanan dari Asia…

read more
March 7, 2018
Amerika&Karibia, Kanada

5 Hari 4 Malam di Montreal, Kanada, Kota Metropolis yang Penuh Percampuran Budaya

Montreal, kota cantik ini berada di Kanada di propinsi Quebec. Di kota ini pada umumnya penduduknya bisa fasih berbicara bahasa Inggris dan juga Perancis. Kota ini terletak di tepi Sungai…

read more
August 1, 2018
Afrika, Tanzania

2 Minggu di Tanzania, Safari Trip, Diving dan Sun Bathing, Liburan yang sangat Mengesankan

Tanzania adalah salah satu negara yang paling maju di Afrika. Di Tanzania, teman Liburanpintar bisa melakukan macam-macam, mulai dari mendaki Gunung Kilimanjoro yang terkenal sebagai atapnya Afrika, melakukan safari trip…

read more
July 11, 2018
Eropa, Romania

1 Minggu di Romania, Petualangan di Trans-Silvania, Kastil Drakula dan Berkunjung ke Bucharest dan Cluj-Napoca, 5 Juta termasuk Tiket dan Hotel

Romania adalah salah satu negara di Eropa yang belum termasuk anggota Uni Eropa, tetapi teman Liburanpintar bisa mengunjungi Romania dengan menggunakan visa Schengen, visa yang sama yang dipergunakan untuk mengunjungi…

read more
July 10, 2018
Afrika, Maroko

10 Hari di Maroko, Perjalanan yang Indah, Perpaduan antara Seni, Budaya, dan Alam

Maroko, negara yang berada di bagian utara benua Afrika ini mempunyai perpaduan menarik antara budaya Arab, Afrika dan Eropa. Negara ini adalah gerbang bercampurnya ketiga kebudayaan itu. Sangat menarik!!! Itinerary…

read more
April 10, 2018
Asia, Indonesia

Akhir Pekan di Yogyakarta, Tradisi dan Warisan Budaya, 2 Juta termasuk Tiket & Hotel

Yogyakarta, kota yang menawan, dari bagian utara ke bagian selatan, dari gunung ke laut, dari kehidupan kota ke desa tradisional dan budaya, dari seni dan alternatif nya. Semua ada di sini.…

read more
May 1, 2018
Austria, Eropa, slovakia

Liburan Summer di kota Bratislava dan Wina, Kota Cantik, Sungai Danube yang bersih dan Gerbang ke Alpen di Austria, 3 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

Wina, kota cantik ini merupakan ibukota Austria, terletak hanya sekitar 35km jaraknya dengan Bratislava, ibukota Slovakia. Kedua kota cantik ini terletak di tepi Sungai Danube yang juga sangat menyenangkan untuk…

read more
August 8, 2018
Tips

Tips cari tiket murah!!! Bingung mau liburan kemana?

  Teman Liburanpintar punya keinginan liburan ah long weekend depan, tapi nggak tahu mau kemana?! Liburanpintar biasanya tulis di google mau kemana dan lihat harga tiket yang mau kita bayar…

read more
March 6, 2018
Eropa, Hongaria

Akhir Pekan di Budapest, Kota Menawan, Orang yang Ramah dan Kastil Tua yang Megah, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

Cuaca sedang cantik di Eropa, matahari bersinar setiap hari. Mungkin teman Liburanpintar berpikir mau kemana ya enaknya. Budapest adalah kota cantik di Hungaria yang bisa dikunjungi hampir dari semua kota…

read more
July 4, 2018
Asia, Indonesia

3 Hari 2 Malam, Gunung Bromo & Surabaya atau Malang, 1,6 Juta termasuk Tiket & Hotel

Salah satu gunung yang paling spektakuler dengan pemandangannya adalah Gunung Bromo . Gunung Bromo terletak di Jawa Timur, Indonesia. Gunung Bromo Taman Nasional dapat diakses dari tiga kota yang berbeda, Probolinggo, Pasuruan dan…

read more
May 15, 2018
Asia, Indonesia

3 Hari 3 Malam, Ubud Bali, Relaksasi, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket & Hotel

Menulis tentang Ubud selalu membawa ingatan Liburanpintar ke sawah sawah hijau, berjalan di antaranya, memeriksa galeri seni di sepanjang jalan dan gang, kemudian relaxing menikmati tangan ajaib dari wanita yang…

read more
May 8, 2018
Asia, Hongkong

3 Hari 3 Malam di Hongkong, Gemerlap Warna-Warni dan Makanan yang Lezat, 2,8 Juta termasuk Tiket & Akomodasi

Hong Kong, di sini teman Liburanpintar tidak akan pernah kelaparan. Kota ini sangat hidup, setiap meter persegi teman Liburanpintar bergerak, maka akan bertemu orang-orang. Hampir tidak ada ruang kosong, setiap bangunan di mana-mana…

read more
March 15, 2018
Asia, Indonesia

4 Hari 3 Malam di Pulau Gangga, Sulawesi Utara, Sangat Relaks dan Pengalaman Menyelam yang Menyenangkan

Pulau Gangga terletak di sebelah utara Pulau Sulawesi. Pulau kecil ini sangat cantik dan menawan dengan hamparan pasir putih yang panjang. Kegiatan utama yang dapat dilakukan di Pulau Gangga adalah…

read more
July 26, 2018
Eropa, Game of Throne, Perancis, Spanyol

1 Minggu Road trip di Atlantik Utara, Perancis & Spanyol, Tapas hopping dan Bentang Alam yang Menakjubkan, Game of Throne trip Ke-Tiga

Road trip ini dimulai dari Toulouse, di Perancis, dilanjutkan ke Bordeux selanjutnya ke San Sebastian di Spanyol. Dari San Sebastian menuju ke Bilbao. Kota-kota yang Liburanpintar kunjungi ini terkenal dengan…

read more
June 1, 2018
Eropa, Game of Throne, Spanyol

1 Minggu di Andalucia, Sevilla, Cordoba, Granada & Malaga, Game of Throne trip ke -Enam

Perjalanan di Andalucia ini merupakan salah satu impian dari Tim Liburanpintar sejak lama sekali. Banyak hal yang ingin dilihat, peninggalan budaya dari ratusan tahun yang lalu yang sangat mengagumkan. Selain…

read more
July 18, 2018
Amerika&Karibia, USA

2 Minggu Road trip, dari New England sampai DC, lewat Boston, NYC, Philly dan sekitarnya

  Trip ini dimulai dari Boston, dengan beberapa hari di Boston dan melihat-lihat kota Boston yang cantik. Selanjutnya ke New England, sekitar musim gugur, teman Liburanpintar bisa melihat daun-daun berubah…

read more
June 30, 2018
Asia, Indonesia

3 Hari 2 Malam, Medan & Bukit Lawang, Gerbang untuk melihat Sumatera Orang Utan, 2 Juta termasuk Tiket & Hotel

Cara termudah untuk sampai ke Bukit Lawang adalah dari Medan. Medan adalah kota terbesar ke-3 di Indonesia dengan koneksi penerbangan sangat sering ke Jakarta. Bandara di Medan juga terhubung ke beberapa kota lain dan…

read more
March 14, 2018
Asia, Indonesia

Belitung 3 Hari 2 Malam, 2 Juta Rupiah PP

Mau liburan ke Belitung di long weekend Liburan Paskah. Dari Jakarta kamu bisa naik Sriwijaya Jumat pagi, 30.03.2018 dan balik Minggu sore, 01.04.2018. Untuk 3 Hari 2 malam ini kamu…

read more
March 5, 2018
Eropa, Yunani

10 Hari di Yunani, dari Athens yang dinamis, ke Pulau Hydra yang tenang dan Pulau Mykonos yang energetik

Yunani adalah salah satu negara kepulauan terbesar di Eropa. Dengan ibukota Athens sebagai pusat perhubungan dengan pulau-pulau lainnya. Untuk mengunjungi pulau-pulau di Yunani, teman Liburanpintar bisa menggunakan jalur transportasi ferry…

read more
April 11, 2018
  • Austria,  Eropa,  slovakia

    Liburan Summer di kota Bratislava dan Wina, Kota Cantik, Sungai Danube yang bersih dan Gerbang ke Alpen di Austria, 3 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

    /

    Wina, kota cantik ini merupakan ibukota Austria, terletak hanya sekitar 35km jaraknya dengan Bratislava, ibukota Slovakia. Kedua kota cantik ini terletak di tepi Sungai Danube yang juga sangat menyenangkan untuk berenang dan bersantai. Itinerary untuk jalan-jalan di kedua kota ini dapat dilakukan dengan masa kira-kira 4 hari 3 malam, seperti ini: Hari ke-1: tiba di Wina dan check in hotel. Setelah itu mengunjungi kota tua dan makan malam di kota tua. Pemandangan matahari terbenam di kota tua Wina dari puncak Katedral Stephansdom   Makan malam di salah satu restoran tertua di Wina, restoran Figlmueller, dengan menu Schnitzel khas dari Wina   Hari ke-2: Hari ke-2 atau hari ke-3 bisa ditukar urutannya, tergantung…

    read more
    2 Comments

    You May Also Like

    10 Hari di Eropa – Jerman, Austria & Italia, Salju Abadi di Alpen, Kastil Heidelberg, Romeo & Juliet

    March 3, 2018
  • Amerika&Karibia,  Kanada

    5 Hari 4 Malam di Montreal, Kanada, Kota Metropolis yang Penuh Percampuran Budaya

    /

    Montreal, kota cantik ini berada di Kanada di propinsi Quebec. Di kota ini pada umumnya penduduknya bisa fasih berbicara bahasa Inggris dan juga Perancis. Kota ini terletak di tepi Sungai St. Lawrence yang terhubung dengan Samudera Atlantik. Itinerary untuk jalan-jalan di Montreal dapat dilakukan seperti ini: Hari ke-1: Melihat-lihat tengah kota Montreal Underground di Montreal   Lukisan lukisan karya artis jalanan di down town Montreal   Sarapan khas Amerika Utara dengan Telor dadar dengan sayur, kentang goreng dan buah-buahan   Dimana-mana Oyster mudah ditemukan, kalau lagi Sale bisa 1 CAD per bijinya, harga yang sangat terjangjau untuk Oyster   Hari ke-2: Berkunjung ke Suburb di Gay Village, Old town dan China Town…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    2 Minggu Road trip, dari New England sampai DC, lewat Boston, NYC, Philly dan sekitarnya

    June 30, 2018

    1 Minggu di Karibia, Pulau Bonaire dan Curacao, Diving dan Relaksasi Sepanjang Waktu

    June 22, 2018
  • Asia,  Indonesia

    4 Hari 3 Malam di Pulau Gangga, Sulawesi Utara, Sangat Relaks dan Pengalaman Menyelam yang Menyenangkan

    /

    Pulau Gangga terletak di sebelah utara Pulau Sulawesi. Pulau kecil ini sangat cantik dan menawan dengan hamparan pasir putih yang panjang. Kegiatan utama yang dapat dilakukan di Pulau Gangga adalah relaksasi, menikmati keindahan pantai, laut dan juga menyelam. Di Pulau Gangga teman Liburanpintar bisa juga menikmati spa yang disediakan resort, bisa pijat, dan lain-lain. Untuk dapat menikmati ketenangan dan kenyaman di tempat ini, teman Liburanpintar disarankan untuk menginap setidaknya 3 hingga 4 hari.     Bungalow di Gangga Resort dan pemandangan pantai di depannya           Makanan yang disediakan oleh Gangga Resort, penginapan termasuk 3 kali makan sehari. Lezat sekali!   Ruang makan dan hiburan di Gangga…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    Akhir Pekan di Pulau Phuket Thailand, Diving, Belanja dan Menikmati Pantai yang Indah

    April 13, 2018

    3 Hari 2 Malam, Gunung Bromo & Surabaya atau Malang, 1,6 Juta termasuk Tiket & Hotel

    May 15, 2018

    4 Hari 3 Malam, Menginap & Menikmati Batam sambil ke Singapore, 3 Juta termasuk Transport & Hotel

    March 7, 2018
  • Eropa,  Game of Throne,  Spanyol

    1 Minggu di Andalucia, Sevilla, Cordoba, Granada & Malaga, Game of Throne trip ke -Enam

    /

    Perjalanan di Andalucia ini merupakan salah satu impian dari Tim Liburanpintar sejak lama sekali. Banyak hal yang ingin dilihat, peninggalan budaya dari ratusan tahun yang lalu yang sangat mengagumkan. Selain itu juga banyak tempat-tempat di Andalucia yang dipakai sebagai lokasi syuting dari Game of Throne film. Teman Liburanpintar akan diajak mengunjungi tempat-tempat tersebut satu persatu.

    read more
    1 Comment

    You May Also Like

    10 Hari di Eropa – Jerman, Austria & Italia, Salju Abadi di Alpen, Kastil Heidelberg, Romeo & Juliet

    March 3, 2018

    1 Minggu di Malta, Gozo dan Comino, 3 Pulau Cantik, Game of Throne Trip Ke-Lima

    June 16, 2018

    3 Hari 3 Malam di Barcelona, Game of Throne Trip Ke-dua, 4 Juta termasuk Tiket & Akomodasi

    May 25, 2018
  • Afrika,  Tanzania

    2 Minggu di Tanzania, Safari Trip, Diving dan Sun Bathing, Liburan yang sangat Mengesankan

    /

    Tanzania adalah salah satu negara yang paling maju di Afrika. Di Tanzania, teman Liburanpintar bisa melakukan macam-macam, mulai dari mendaki Gunung Kilimanjoro yang terkenal sebagai atapnya Afrika, melakukan safari trip untuk melihat-lihat berbagai jenis flora dan fauna, relaksasi di pantai ataupun diving di tempat yang indah. Itinerary untuk melihat-lihat di Tanzania dapat dilakukan sbb: Hari ke-1: Tiba di Dar es Salam. Dar es Salam dapat ditempuh secara langsung, hampir dari semua airport di Eropa dan Timur Tengah seperti Dubai, Doha, ataupun Abu Dhabi. Kota Dar Es Salam dari atas Hari ke-2, 3, 4, dan 5 dan 6: Menikmati Safari trip di Selous National park, atau Serengeti, atau Arusha. Untuk Safari…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    10 Hari di Maroko, Perjalanan yang Indah, Perpaduan antara Seni, Budaya, dan Alam

    April 10, 2018
  • Eropa,  Romania

    1 Minggu di Romania, Petualangan di Trans-Silvania, Kastil Drakula dan Berkunjung ke Bucharest dan Cluj-Napoca, 5 Juta termasuk Tiket dan Hotel

    /

    Romania adalah salah satu negara di Eropa yang belum termasuk anggota Uni Eropa, tetapi teman Liburanpintar bisa mengunjungi Romania dengan menggunakan visa Schengen, visa yang sama yang dipergunakan untuk mengunjungi negara-negara Uni Eropa. Itinerary untuk jalan-jalan di Romania selama 7 hari dapat dilakukan seperti ini: Hari ke-1-4 :teman Liburanpintar bisa mengunjungi kota tua Bucharest. Patung bersejarah di taman pusat kota Bucharest   Gedung Parlemen Bucharest   Kota Tua Bucharest   Kota Tua Bucharest   Makan malam di salah satu restoran tua Bucharest   Tarian tradisional Romania   Hari ke-4-5 : Teman Liburanpintar bisa melanjutkan perjalanan di Transilvania dan berhenti di danau-danau yang indah, dan juga kastil tua tempat drakula yang terkenal.…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    3 Hari 3 Malam di Barcelona, Game of Throne Trip Ke-dua, 4 Juta termasuk Tiket & Akomodasi

    May 25, 2018

    1 Minggu Road trip di Atlantik Utara, Perancis & Spanyol, Tapas hopping dan Bentang Alam yang Menakjubkan, Game of Throne trip Ke-Tiga

    June 1, 2018

    Akhir Pekan di Budapest, Kota Menawan, Orang yang Ramah dan Kastil Tua yang Megah, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

    July 4, 2018
  • Eropa,  Hongaria

    Akhir Pekan di Budapest, Kota Menawan, Orang yang Ramah dan Kastil Tua yang Megah, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

    /

    Cuaca sedang cantik di Eropa, matahari bersinar setiap hari. Mungkin teman Liburanpintar berpikir mau kemana ya enaknya. Budapest adalah kota cantik di Hungaria yang bisa dikunjungi hampir dari semua kota di Eropa. Berikut adalah beberapa tip untuk melakukan liburan hemat dan menyenangkan di Hungaria. Itinerary untuk jalan-jalan di Budapest dapat dilakukan seperti ini: Hari ke-1: dari Airport, teman Liburanpintar bisa check in di hotel. Setelah taruh barang-barang, bisa langsung melihat-lihat. Bisa dimulai dengan melihat Kastil di seberang sungai.  Mengunjungi Kastil, Parlemen House dan juga kota tua Budapest. Pemandangan Parlemen House Budapest dari Kastil       Parlemen House Budapest     Sarapan di Cafe New York di Budapest   Pemandangan…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    2 Hari 2 Malam di Dubrovnik, Kota Tua yang Menawan, Game of Throne Trip Ke- Empat

    June 8, 2018

    10 Hari di Yunani, dari Athens yang dinamis, ke Pulau Hydra yang tenang dan Pulau Mykonos yang energetik

    April 11, 2018

    2 Minggu Summer di Eropa – Berlin, Praha & Islandia, Game of Throne Trip Pertama

    March 7, 2018
  • Amerika&Karibia,  USA

    2 Minggu Road trip, dari New England sampai DC, lewat Boston, NYC, Philly dan sekitarnya

    /

      Trip ini dimulai dari Boston, dengan beberapa hari di Boston dan melihat-lihat kota Boston yang cantik. Selanjutnya ke New England, sekitar musim gugur, teman Liburanpintar bisa melihat daun-daun berubah warna dari hijau menjadi oranye, terus merah dan coklat. Di New England, kita bisa hiking dan juga camping. Dari New England, lewat Boston perjalanan dilanjutkan Ke Cape Code, NYC, Philadelphia dan diakhiri beberapa hari di Washington DC.

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    1 Minggu di Karibia, Pulau Bonaire dan Curacao, Diving dan Relaksasi Sepanjang Waktu

    June 22, 2018

    5 Hari 4 Malam di Montreal, Kanada, Kota Metropolis yang Penuh Percampuran Budaya

    August 1, 2018
  • Amerika&Karibia,  Bonaire,  Curacao

    1 Minggu di Karibia, Pulau Bonaire dan Curacao, Diving dan Relaksasi Sepanjang Waktu

    /

      Pulau-pulau cantik ini ada di Karibia. Ada 2 pulau yang dikunjungi kali ini, Bonaire dan Curacao, bisa dikunjungi dengan menggunakan ferry atau naik pesawat kecil. Di kedua pulau ini, teman Liburanpintar bisa menikmati waktu hanya untuk relaksasi saja, dengan diving atau dengan olah raga air yang lain seperti Kite-surfing, Wind surfing, kayaking dan juga hiking. Itinerary untuk meilhat-lihat di pulau-pulau ini dapat dilakukan sbb: Hari ke-1: tiba di Curacao dan bersantai di pantai di dekat hotel sambil berenang-renang. Setelah itu melihat kota kecil yang cantik berwarna-warni di Curacao dan juga menikmati pantainya yang sangat indah. Pantai di Curacao Di dermaga di Curacao, salah satu kapal pesiar sedang mendekat Hari ke-2: Teman Liburanpintar…

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    5 Hari 4 Malam di Montreal, Kanada, Kota Metropolis yang Penuh Percampuran Budaya

    August 1, 2018

    2 Minggu Road trip, dari New England sampai DC, lewat Boston, NYC, Philly dan sekitarnya

    June 30, 2018
  • Eropa,  Game of Throne,  Malta

    1 Minggu di Malta, Gozo dan Comino, 3 Pulau Cantik, Game of Throne Trip Ke-Lima

    /

    Malta adalah negara kepulauan yang ada di laut Mediteranean dengan menggunakan Euro sebagai mata uang dan bahasa nasional adalah bahasa Inggris. Ibu kota Malta ada di pulau Malta, namanya Valletta. Ada 2 pulau besar lain yang sangat cantik di Malta, yaitu Pulau Gozo dan Comino.

    read more
    0 Comments

    You May Also Like

    10 Hari di Yunani, dari Athens yang dinamis, ke Pulau Hydra yang tenang dan Pulau Mykonos yang energetik

    April 11, 2018

    1 Minggu di Andalucia, Sevilla, Cordoba, Granada & Malaga, Game of Throne trip ke -Enam

    July 18, 2018

    Akhir Pekan di Budapest, Kota Menawan, Orang yang Ramah dan Kastil Tua yang Megah, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel

    July 4, 2018
 Older Posts

Inspirasi Liburan

  • Afrika (2)
    • Maroko (1)
    • Tanzania (1)
  • Amerika&Karibia (3)
    • Bonaire (1)
    • Curacao (1)
    • Kanada (1)
    • USA (1)
  • Asia (10)
    • Hongkong (1)
    • Indonesia (7)
    • Malaysia (1)
    • Singapore (1)
    • Thailand (1)
  • Australia&Oceania (1)
    • Australia (1)
  • Eropa (12)
    • Austria (2)
    • Ceko Republik (1)
    • Hongaria (1)
    • Islandia (1)
    • Italia (2)
    • Jerman (2)
    • Kroatia (1)
    • Malta (1)
    • Perancis (1)
    • Romania (1)
    • slovakia (1)
    • Spanyol (3)
    • Yunani (1)
  • Tips (7)
    • Game of Throne (6)

Artikel Terbaru

  • Liburan Summer di kota Bratislava dan Wina, Kota Cantik, Sungai Danube yang bersih dan Gerbang ke Alpen di Austria, 3 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel
  • 5 Hari 4 Malam di Montreal, Kanada, Kota Metropolis yang Penuh Percampuran Budaya
  • 4 Hari 3 Malam di Pulau Gangga, Sulawesi Utara, Sangat Relaks dan Pengalaman Menyelam yang Menyenangkan
  • 1 Minggu di Andalucia, Sevilla, Cordoba, Granada & Malaga, Game of Throne trip ke -Enam
  • 2 Minggu di Tanzania, Safari Trip, Diving dan Sun Bathing, Liburan yang sangat Mengesankan
  • 1 Minggu di Romania, Petualangan di Trans-Silvania, Kastil Drakula dan Berkunjung ke Bucharest dan Cluj-Napoca, 5 Juta termasuk Tiket dan Hotel
  • Akhir Pekan di Budapest, Kota Menawan, Orang yang Ramah dan Kastil Tua yang Megah, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket dan Hotel
  • 2 Minggu Road trip, dari New England sampai DC, lewat Boston, NYC, Philly dan sekitarnya
  • 1 Minggu di Karibia, Pulau Bonaire dan Curacao, Diving dan Relaksasi Sepanjang Waktu
  • 1 Minggu di Malta, Gozo dan Comino, 3 Pulau Cantik, Game of Throne Trip Ke-Lima

Views

  • 1 Minggu di Andalucia, Sevilla, Cordoba, Granada & Malaga, Game of Throne trip ke -Enam 2,080 views
  • 4 Hari 3 Malam, Menginap & Menikmati Batam sambil ke Singapore, 3 Juta termasuk Transport & Hotel 2,040 views
  • 1 Minggu di Malta, Gozo dan Comino, 3 Pulau Cantik, Game of Throne Trip Ke-Lima 1,880 views
  • 4 Hari 4 Malam di Kuala Lumpur, Perpaduan Budaya, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket & Hotel 1,552 views
  • 1 Minggu di Romania, Petualangan di Trans-Silvania, Kastil Drakula dan Berkunjung ke Bucharest dan Cluj-Napoca, 5 Juta termasuk Tiket dan Hotel 1,204 views
  • 10 Hari di Yunani, dari Athens yang dinamis, ke Pulau Hydra yang tenang dan Pulau Mykonos yang energetik 1,172 views
  • 3 Hari 3 Malam, Ubud Bali, Relaksasi, 2 Juta Rupiah termasuk Tiket & Hotel 1,111 views
  • 10 Hari di Maroko, Perjalanan yang Indah, Perpaduan antara Seni, Budaya, dan Alam 1,087 views
  • 6 Hari 5 Malam di Sisilia Barat, Diving dan Hiking serta Perjalanan menikmati lezatnya Makanan Italia 1,003 views
  • 10 Hari di Eropa - Jerman, Austria & Italia, Salju Abadi di Alpen, Kastil Heidelberg, Romeo & Juliet 991 views

Kumpulan Artikel

  • August 2018 (2)
  • July 2018 (5)
  • June 2018 (5)
  • May 2018 (5)
  • April 2018 (4)
  • March 2018 (8)

Links

  • Flashpacking Info

Mencari Artikel

2018 Liburanpintar.com
Ashe Theme by WP Royal.
id Indonesian
id Indonesianen Englishde Germanit Italianes Spanishfr Frenchpt Portugueseru Russiansw Swahilith Thaivi Vietnamesezh-CN Chinese (Simplified)ko Koreanja Japanesear Arabic